Pendapat beberapa ahli, kepemimpinan di definisikan :
- Menurut Sarros dan Butchatsky (1996), istilah ini dapat didefinisikan sebagai suatu perilaku dengan tujuan tertentu untuk mempengaruhi aktivitas para anggota kelompok untuk mencapai tujuan bersama yang dirancang untuk memberikan manfaat individu dan organisasi.
- Stogdill (1974) menyimpulkan bahwa banyak sekali definisi mengenai kepemimpinan, dan diantaranya memiliki beberapa unsur yang sama.
- Kepemimpinan berarti melibatkan orang atau pihak lain, yaitu para karyawan atau bawahan (followers).
- Kepemimpinan harus pandai integrity, compassion, cognizance, commitment, confident, communication dalam membangun organisasi.
- Seorang pemimpin yang efektif adalah yang dapat mempengaruhi pengikutnya dengan kekuasaannya untuk mencapai suatu tujuan.
cenderung ke depan, memepunyai karisma.
Tipe kepemimpinan
- Demokratis : tipe kepemimpinan ini merupakan tipe kepemimpina yang "dari rakyat, oleh rakyat dan untuk rakyat". Rakyat atau bawahan atau followers berperan banyak dalam tipe kepemimpinan ini.
- Otoriter
- Diktator
Ir. Soekarno, lahir di Blitar, Jawa Timur, 6 Juni 1901 dan meninggal di Jakarta, 21 Juni 1970.
Beliau merupakan salah satu pemimpin yang berpengaruh di Indonesia :)
0 comments:
Post a Comment